Tutorial : Membuat Widget LinkWithin hanya muncul di Posting / Artikel Blog saja

Posted by Rezqy Dwikara Goratama 22 Desember 2011



Sebelumnya saya pernah Share " Tutorial : Memberi Related Post menggunakan "LinkWithin" di blog ".
Tetapi " kenapa Widget ini keluar di HomePage/ Beranda Juga..? " ....... " Bagaimana cara agar menampilkan Widgetnya hanya di Bawah Posting..?" .

Dan jika widget ini terlihat di HomePage , ini juga bisa menjadi salah satu faktor lambatnya loading awal membuka blog kita. dan juga homepage kita terlihat " SESAK " dan " RIBET "


Ok langsung saja " To the Point " :

1. Login ke Blogger
2. Klik " Rancangan " -->> "Edit HTML"
3. Centang di " Expand Template Widget "
4. Pencet " ctrl + F ", Kemudian Masukan kata kunci " LinkWithin "
5. Tambahkan kode <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> setelah kode <b:includable id='main'> dan </b:if> sebelum </b:includable> 


Dan Hasilnya :
===============================================

<b:widget id='HTML2' locked='false' title='LinkWithin' type='HTML'>
<b:includable id='main'><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><data:content/></b:if></b:includable>
</b:widget>

=====================================================




Jika anda belum mempunyai widget LinkWithin silahkan buka :
Tutorial : Memberi Related Post menggunakan "LinkWithin" di blog



Description: Tutorial : Membuat Widget LinkWithin hanya muncul di Posting / Artikel Blog saja
Rating: 5
Reviewer: 98827 ulasan
Item Reviewed: Tutorial : Membuat Widget LinkWithin hanya muncul di Posting / Artikel Blog saja
Peluang Bisnis Online

Baca Juga Artikel Ini :